Kebakaran di Tanjung Uncang Hebohkan Warga, Tidak Jauh Dari Masjid Sultan

Sabtu, 10 Januari 2026 - 20:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kebakaran melanda di Kawasan Tanjung Uncang tidak jauh dari Masjid Sultan Mahmud Riayat Syah, Batuaji, Sabtu (10/1/2026) sore

Kebakaran melanda di Kawasan Tanjung Uncang tidak jauh dari Masjid Sultan Mahmud Riayat Syah, Batuaji, Sabtu (10/1/2026) sore

Kebakaran melanda di Kawasan Tanjung Uncang tidak jauh dari Masjid Sultan Mahmud Riayat Syah, Batuaji, Sabtu (10/1/2026) sore. Diduga lokasi kejadian merupakan bengkel karena adanya ban-ban bekas.

Api mulai membesar sekitar pukul 18.00 WIB, menjulang tinggi dan membuat warga berkerumun dari jarak aman. Memicu kepanikan dan kemacetan di jalan utama

“Kebakaran mulai sekitar pukul 18.00 WIB. Api cepat menyebar karena ada tumpukan ban bekas,” kata Kiki, warga Tanjung Uncang.

Baca Juga :  Li Claudia Pastikan Pembangunan TPS BIN Tertutup Berjalan

“Asapnya tebal dan baunya menyengat, warga banyak yang keluar rumah untuk melihat, ” tambahnya.

Petugas pemadam kebakaran langsung diterjunkan. Beberapa unit mobil damkar dikerahkan, namun kobaran api yang besar menyulitkan proses pemadaman.

“Apinya sangat besar, mungkin karena ban,” ujar Kiki.

Terpisah Camat Batu Aji, Addi Harnus, menjelaskan lokasi kebakaran hanya sekitar 200 meter dari Masjid Sultan Mahmud Riayat Syah.

Baca Juga :  Wacana 2026, Sulap Gedung Beringin Jadi Taman Budaya

“Kami masih mendata kerugian dan memastikan tidak ada korban jiwa,” kata Addi.

Aparat setempat menghimbau masyarakat menjauhi lokasi dan memantau perkembangan situasi melalui informasi resmi. Hingga saat ini, petugas masih berupaya memadamkan api yang belum sepenuhnya terkendali, sementara kepadatan kendaraan di jalan utama semakin bertambah akibat lokasi kebakaran yang strategis.

Editor: Rega

Berita Terkait

Gangguan Jaringan Nasional, Layanan Telkomsel, IndiHome, dan Indibiz Menurun
“Mana Janjimu”, Giliran Mati Air Pemerintah Lepas Tanggungjawab
IASC Kembalikan Rp161 Miliar Dana Korban Scam
Milenial dan Gen Z Jadi Target Utama Scam Digital
TNI AL Kodaeral IV Gelar Latihan Menembak Tingkatkan Profesionalisme Prajurit
Belasan Kios Ludes Dilalap Api di Pusat Kuliner Mega Legenda
Kapal FLF Permata Borneo 1, Karya Anak Bangsa Buatan Batam Dilincurkan
Mentan dan Barantin Tindak Tegas Masuknya Komoditas Pertanian Ilegal di Kepri
Berita ini 39 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 22 Januari 2026 - 21:07 WIB

Gangguan Jaringan Nasional, Layanan Telkomsel, IndiHome, dan Indibiz Menurun

Kamis, 22 Januari 2026 - 10:13 WIB

“Mana Janjimu”, Giliran Mati Air Pemerintah Lepas Tanggungjawab

Kamis, 22 Januari 2026 - 10:03 WIB

IASC Kembalikan Rp161 Miliar Dana Korban Scam

Rabu, 21 Januari 2026 - 21:35 WIB

Milenial dan Gen Z Jadi Target Utama Scam Digital

Selasa, 20 Januari 2026 - 20:51 WIB

TNI AL Kodaeral IV Gelar Latihan Menembak Tingkatkan Profesionalisme Prajurit

Berita Terbaru

Batam

Jelang HPN 2026, KJK Gandeng PMI Gelar Donor Darah

Jumat, 30 Jan 2026 - 14:57 WIB

Direktur Utama PT Bursa Efek Indonesia (BEI), Iman Rachman
 Foto: Istimewa

Nasional

Direktur Utama BEI Mengundurkan Diri Pasca IHSG Melemah

Jumat, 30 Jan 2026 - 14:34 WIB